Selamat datang

Senin, 27 Oktober 2014

 19.17      No comments


Dalam bidang seni, mungkin Komik bisa dibilang yang paling di-anaktiri-in. Jangankan bisa posisinya setara sama seni yang lain, dianggap seni juga nggak. Padahal ya, sejak dulu medium komik udah dipake oleh orang Indonesia untuk bercerita.

Sebenernya susah untuk milih apa aja komik terbaik Indonesia, maka daftar ini (kali aja ada yang anaknya komik banget nih) dibuat sebatas untuk pengetahuan perkenalan aja. Komik-komiknya dipilih karena keren dan emang pantes dibahas. Supaya adil, ane milihin kamu komik dari berbagai era.

Menurut ane berikut adalah Komik-Komik terbaik dari Indonesia (dari masa ke masa) yang wajib kamu baca:



Quote:


1. Si Put On oleh Kho Wan Gie (1931)


Kisah komik Indonesia diawali oleh komik strip yang ditulis di koran-koran jaman penjajahan. Salah satu komik yang paling terkenal dari generasi pertama komik Indonesia adalah Si Put On. "Put On" bercerita tentang seorang pria bujangan gendut dari kelas menengah yang lugu dan konyol yang tinggal bersama ibunya ("Nek") dan dua adiknya, "Tong" dan "Peng". Kadang-kadang muncul pula teman baiknya, "A Liuk", "A Kong" (wakil dari kaum totok), "O Tek" (wakil dari Tionghoa Belanda).

Penulis komiknya adalah Kho Wan Gie. Jauh sebelum Si Juki atau komik strip lainnya yang kamu baca, beliau udah menulis komik yang dinikmati masyarakat Indonesia.




Quote:

2. Mahabharata by R.A. Kosasih (1955)


Melompat ke berpuluh tahun setelahnya, komik Indonesia ketika itu diserbu oleh komik-komik asing macam Tarzan yang dijual dalam bentuk bundelan. Berkat beberapa orang, komik Indonesia dalam bentuk panjang berhasil terealisasi.

Salah satu yang paling berhasil adalah R.A. Kosasih yang ngenalin wayang kepada pembaca lewat komik Mahabharata-nya. Bagi banyak komikus Indonesia masa kini, R.A. Kosasih dianggap sebagai bapak komik Indonesia.

Padahal tahu sendiri kan ya, kisah epos Mahabharata itu puanjangnya minta ampun. Hebat deh karena Pak Kosasih berhasil nerjemahin kisahnya ke dalam komik.




Quote:

3. Si Buta dari Gua Hantu by Ganes TH (1967)


Indonesia pernah punya jagoan-jagoan keren. Salah satunya adalah Si Buta Dari Gua Hantu. Pada tahu gak nih? Woyy jangan tahunya Superman atau Batman muluuuu.

Orang yang tahu Si Buta dari Gua Hantu, ane pastikan pernah sekali setidaknya disuruh tidur sebelum Dunia Dalam Berita diputer di TVRI. (Buat yang tahu-tahu aja nih).

Tapi tahu gak siapa orang dibalik cerita Si Buta dan Monyet yang jadi sidekick-nya? Doi adalah Ganes TH. Komik silat ini dianggap banyak orang berhasil mempopulerkan kisah silat yang asli nusantara dan kearifan lokal. Ceritanya pun berlatarkan pada jaman penjajahan hindia belanda. Kalo kamu belum pernah baca, gih cari segera!




Quote:

4. Petruk oleh Tatang S (1973)


Wah ini juga lawas nih. Dulunya sih sering adanya dijual di warung pinggir jalan atau abang-abang yang jualan deket sekolah. Harganya berapa ye? Murah banget deh. Gampang banget dulu beli komik Indonesia.

Sebenernya karakter-karakter utama di komik Petruk kayak Gareng, Bagong dan Semar aslinya ada di pewayangan juga sih, tapi yang unik adalah karakter yang udah saklek banget ini digambarin berada di kehidupan keseharian.

Sekarang kalo mau nyari komiknya ya harus ke pasar loak sih. Karena pasti gak ada yang nganggep komik kayak beginian berharga dulu. Kalo ada yang jual mau deh ane beli.




Quote:

5. Gundala (1982)


Kalo kamu perhatiin polanya, komik Indonesia selalu mengalami perubahan era. Dari kisah keseharian a la komik Jepang, kisah pewayangan, superhero asli nusantara sampe kisah pewayangan yang dilahirkan kembali ke versi baru. Di era 70an, demam superhero barat mulai menjalar ke Indonesia. Tokoh komik Indonesia yang paling dikenal pun mengalami perubahan bentuk. Gaya gambar juga cenderung ke-amerika-amerikaan. Superhero yang paling dikenal: Gundala Putra Petir.

Bukan berarti karena mengadopsi komik luar, komik Indonesia jadi gak kreatif. Justru di sinilah ditantang, gimana caranya bikin ide yang populer di luar negeri, diterima di negeri sendiri.

Dari semua superhero, entah kenapa Gundala yang masih melekat di benak pembaca komik Indonesia. Malah ada kabar, Gundala bakal difilmkan. Kalo jadi bakal keren sih. Soalnya Gundala punya cerita yang menarik dan musuh-musuh yang gak kalah keren.




Quote:

6. Dagingtumbuh oleh Eko Nugroho (2000)


Masuk ke era 2000an, komik Indonesia mulai surut. Semua gara-gara datengnya Komik Jepang dan Komik Amerika yang membanjiri pasar dengan kualitas terjaga. Sedangkan, Indonesia belum lagi menelurkan karya yang bisa dinikmati pembaca luas.

Gak ada yang terkenal sebenenrya bukan karena gak ada yang berkarya. Justru, komikus era 2000an awal banyak membuat komik Underground. Komik ini biasanya diproduksi dengan fotokopian dan disebarkan terbatas.

Salah satu yang menurut ane kamu harus tahu adalah komik Dagingtumbuh (DGTMB) bikinan Eko Nugroho. Uniknya, format yang dipakai cenderung menyerupai majalah komik, dengan isinya yang variatif dan eksperimental.

Sekarang, Eko Nugroho adalah seniman Indonesia paling terkenal di luar negeri dan udah diakui di dunia seni internasional.




Quote:

7. Benny & Mice (2007)

Di antara jenis komik yang lain, komik strip adalah yang gak pernah mati. Setiap koran punya karakternya sendiri. Misalnya, Oom Pasikom yang selalu ada di Kompas dulu kala.


Tapi, komik strip akhirnya kembali lagi ke ranah mainstream berkat Benny & Mice, dua seniman komik yang membuat komik mengomentari kondisi sosial Indonesia saat ini, terutama Jakarta. Berbagai buku yang dihasilkan sukses dan membuat banyak seniman muda berani untuk berkarya dengan format komik strip.




Quote:

8. Methal Pertiwi (2010)

Untuk generasi baru, ane milihin Methal Pertiwi sebagai komik terbaik yang wajib kamu baca. Komik bikinan Sofyan S dan Aditya S ini berusaha mengembalikan kejayaan kisah jagoan masa lalu.


Bedanya dengan kisah jagoan lain, Methal Pertiwi gak berusaha untuk tampil serius. Jago Rock (Sang tokoh utama) tampilannya keker dengan muka tengkorak. Sosok yang pastinya gak ada di dunia nyata. Karena keabsurdannya, ane sangat menyarankan kamu untuk baca komik ini.




Quote:

9. Nusantaranger (2014)


Terakhir, yang menurut ane pantes kamu baca adalah Nusantaranger. Komik a la Power Ranger yang mengedepankan kelokalan. Meski jelas-jelas terpengaruh Jepang, Nusantaranger berhasil bikin kita terpikat oleh ceritanya. Biasanya kan komik a la Jepang yang dibuat Indonesia bikin geli sendiri karena gak enak nyampeinnya, nah Nusantaranger tuh nggak. Apalagi dengan karakter dan musuhnya yang Indonesia banget.




Quote:

Bonus: Siksa Neraka


Ya, ini kamu cari aja sendiri ya. Dijamin jadi gampang tidur abis baca komik ini.

Udah saatnya emang kamu menghargai komik buatan anak negeri. Dengan ngedukung sekecil apapun, kamu udah bikin mereka makin semangat untuk berkarya. Jadi jangan bacanya komik luar mulu yaaa.

0 komentar:

Posting Komentar

Notice

DI Larang Keras Comment dengan Kata-Kata Kasar atau berbau Porno,Maka Kami akan menindak dengan Keras!

pasang iklan mu di sini

go to www.loogix.com

Translate

Like FanPage Kami

Popular Posts

Date And Time

Arsip dan Kumpulan Berita


101.Coming Soon!

100. 40 Tahun Bajaj Jakarta

99.Modus Penipuan Baru Transfer Via ATM/Internet Banking Tanpa Kita Sadari

98.7 Tipe Karyawan yang Dibenci Atasan.

97.Membuat Handphone Proyektor Biayanya bahkan hampir"GRATIS"

96.Software yang Wajib Kamu Pelajari Sebelum Masuk Dunia Kerja.

95. Genre Anime Berserta Penjelasanya

94. Lima Alasan Blackbox AirAsia QZ8501 Harus Ditemukan

93.Ini Karakter Yang Akan Muncul Di Stand By Me Doraemon

92.[Keren] Burung-Burung Ini Terbuat Dari Lego.

91.Tukang Kayu Peniru Buggati Asal Jawa Ini Ramai Di Beritakan.

90.[ IMUT + LUCU ] 25 Anime Tahun 90-an Terfavorit di hari minggu.


89.[UNIK] Yang Harus Diperhatikan Saa Naik Kereta Api di Jepang.

88. Pengendara Motor Yang Tak Menggunakan Helm SNI

87. Cara Sehat Menggemukan Badan

86.Penampakan Hewan Hewan Kecil Setelah Di Perbesar yang ada di sekitar Manusia

85.Cek Tagihan PLN ONLINE

84. 9 Komik Terbaik Indonesia

83.Foto Foto Yang Menggambarkan kalau Dunia Ini Penuh Sesak.

82.Proses Pembuatan Replika Makanan

81. Suka Dukanya Menjadi Seorang Penulis / Writer

80.7 Ilmuan Indonesia " Lebih Terkenal di luar negeri"

79.Transformer Indonesia

78.10 Janji Pada Diri Sendiri Yang Sepatutnya Kamu Tepati.

77.Google Juga Perkenalkan Nexus Player

76.Pernikahan : ini 6 Alasan Wanita Semakin Enggan Untuk Menikah

75.Pebesar Bisnis Dengan Kolaborasi.

74.Nikmati Tidur di Bantal Unik, Bisa Buat Kepalamu "Bergetar" #Lho

73. Surat Terbuka untuk Wanita yang kupanggil"IBU"

72.Masa Sekolah Dasar Tahun 90an.

71.Tempat Paling Enak Buat Naik Sepeda di Jakarta

70. 7 Alasan Seseorang Menjadi Penggemar Anime Cartoon.

69. Pepaya Dapat Membuat anda Lebih Cantik, ini Langkahnya !

68.Panduan Sederhana Tentang bagaimana Cara Merawat Batu Cincin/Permata.

67.Aribixs Ciptakan Android Sakti yang bisa Melengkung.

68.Pelemahan Rupiah Terburuk di Asia.


67.Ketentuanya jual-Beli Tanah.

66.Mencoba Bis Tingkat Wisata City Tour Jakarta ?

65. Tiket Elektronik ala TransJakarta Busway

64.Bisakah 5 Cara ini diterapkan di indonesia?

63.Suka Duka Menjadi Guru

62.Mencoba Commuter Line Transportasi Umum Indonesia ( Kereta Listrik ).

61. Cara Paling Oke Biar Motor Engga Kemalingan

60. 5 Manfaat Melepas Bra Saat Tidur

59.Project Ara HandPhone PhoneBlok From Motorolla Di awal Tahun 2015

58.Rupiah Bergerak pada Level Rp.11.693 Per Dollar AS

57. Masa Depan Menurut Anak-anak : Rusaknya Alam Kalimantan.

56.Stasiun Pengisian Gas Kini ada di waduk Pluit.

55.Penyebab Dan Cara mengatasi Rambut Rontok ?

54.Tips Memilih buah Segar Dan enak untuk di konsumsi ( 6Buah yang sehat da enak DiKonsumsi )

53.Ahok : Tahun Depan ,BBM Subsidi 'Hilang di jakarta'

52.Ketua MK ancam usir keluar saksi Prabowo-Hatta.

51.Kepala Bappenas sebut kualitas pendidikan anjlok.

50.Wagub : Siswa Tidak Wajib Pakai Pakaian Betawi

49.Pemakai Jilboobs seksi karena masih ingin di kagumi pria?

48.Uang NKRI Diluncurkan 17 Agustus 2014.

47.Mr.Prabowo Bilang Kampretkah ? saat Debat Capres 2014

46. 5 Kemiripan Koruptor Dengan Tikus

45.Jadwal SIM & STNK Keliling Sabtu, 17 Mei 2014

44.Prose Pembuatan Baru,Bagi STNK yang hilang.

43.Tips agar anda bertahan hidup di kota jakarta

42.5 Langkah Awal untuk Sukses dalam KKP

41.[Share] Unsealed Charm / Generator [RF-ONLINE]

40.Prediksi Soal dan Pembahasan SMA/SMK/MA B.Indonesia & Matematika UN 2014

39.Pelajar Jaman Sekarang April 2014

38.Pemprov DKI Kaji Ubah Jam Masuk Sekolah kurangi Kemacetan

37.Payudara yang sering di remas lebih sehat dari pada yg di angurin

36.Jawaban Lembaran Tugas LTM Metode Penelitian 3 sks

35.Mahasiswi Kedokteran Lelang Keperawanan di Internet

34.WASPADALAH !!! PENGAKUAN MENGEJUTKAN ALASAN KENAPA BANYAK PENGENDARA MOTOR TEWAS TERLINDAS MOBIL TRUCK MAUPUN BIS !!

33.Beberapa Hak Penumpang Jika Pesawat Delay

32."Cinta Berujung Maut" Ade Sara Meninggal dibunuh Pasangan

31.Solusi Gagal Login ( Delphine eror ) Di COBA Dulu Gan !

30.Berapakah Gaji DPR per-bulan nya ?

29.Akibat Pergaulan Bebas Anak SMA Nekat ABORSI

28.Kekejaman terhadap polisi [VIDEO]

27.Syarat Ketentuan membuat Surat Keterangan Catatan Kepolisian(SKCK)

26.Permainan Jaman Dulu Tahun 90-2000 an

25.Tutorial cara memasang like button facebook di blog

24.Jangan sekali-kali klik gambar ini di Facebook!

26.
Farhat tak punya pilihan capres, ingin dia jadi presiden

25.
Mau Tahu Berapa Tarif Resmi Bikin SIM? Ini Harganya

24.
Cara membuat partisi hardisk di windows 7

23.Identitas Anak Warnet

22.Sale DVD Video's JKT48 Version Anime

21.Biodata Pemesanan

20.Kumpulan Lagu Barat Galau Sedih Dan Enak Di Dengar

19.10 hal yang seorang gadis lakukan di kereta yang membuat kalian jatuh cinta

18.Panduan Agar Makanan Tidak Terkontaminasi Tikus dan Kecoa

17.BlackBerry kini nomor tiga di Indonesia, dikalahkan bintang baru Smartfren Andromax

16Video HABIB Tampar Ustadz & Sebut BAPAK IBU nya ANJING !!

15.Aiyaaa! - JK feat. Jokowi, Abraham Samad, Anies Baswedan, Ganjar Pranowo...

14.Tangga Semester Versi Perkuliahan

13.Wifi ID Hack

12.Umur Windows XP hanya tinggal 95 hari lagi

11.Fenomena `Cabe-cabean`, Ini 10 Kategori Gadis Cabe-cabean

10.Kontak Jodoh kamu di sini

9.Kalender UNIK pada Tahun 2014

8.Mereka Sedang Merekam apa?

7.Merasa kesepian? Mampir aja ke Taman Jomblo di Bandung

5.Diam-diam Pertamina naikkan harga gas elpiji 12 kg

4.10 Lagu Anak-anak Terpopuler Jaman Ane SD (Thn 90-an)

3.JAKARTA 600 Kg ranjau paku terjaring di kawasan Roxy

2.Pengertian Blogroll Dan Cara Memasang Blogroll Pada Blog

1.Dapatkah seorang wanita menceraikan suaminya karena suaminya adalah Wota?

Maintenance

Comming Soon....















Get this widget!




Beberapa Artikel